Pesulap Merah Disidang Adat oleh DAD di Rumah Betang di TMII Jakarta, Usai Senggol Ida Dayak
– Akibat celotehan dan perkataan yang kontroversial terkait pengobatan Ida Dayak yang viral di media sosial, Pesulap Merah atau Marcel Radhival akhirnya disidang adat.
Dirinya menjadi sorotan publik lantaran tuaian menyoroti dan meragukan pengobatan Ida Dayak. Sehinga Pesulap Merah itu mendapat reaksi dari Suku dayak.
Akibat video viral Pesulap Merah kena sanksi adat gegara ‘senggol' ibu Ida Dayak, Marcel Radhival pun kini minta maaf dinilai singgung Suku dayak.
Sanksi adat hingga permohonan maaf atas pernyataannya tersebut terungkap dari video yang beredar diberbagai platform media sosial (medsos).
Marcel Radhival atau Pesulap Merah baru baru ini menjalani sidang hukum adat Dayak.
Sebelumnya diketahui jika Pesulap Merah, menuai kecaman lantaran dianggap meragukan pengobatan Ida Dayak yang menggunakan Adat Dayak.
Sehingga kini Pesulap Merah akhirnya menjalani sidang hukum Adat Dayak dan meminta maaf imbas meragukan pengobatan Ida Dayak dilansir dari akun instagram @terang_media, Minggu